SYARAT PENDAFTARAN ULANG
PPDB SMAS PLUS TARUNA ANDALAN TAHUN PELAJARAN 2020 / 2021
Bagi peserta yang telah dinyatakan LULUS.
A. Melunasi Seluruh Biaya Administrasi Pendaftaran :
a. Karyawan : Rp. 2.095.000;
b. Non Karyawan : Rp. 3.545.000;
B. Pengumpulan Berkas : (MENYUSUL)
1. Hasil Print NISN Peserta Didik (Cek NISN : data.kemdikbud.go.id)
2. Mengisi Formulir Peminatan
3. Menandatangani & Mengembalikan surat Pernyataan KUM
4. Fotocopy Akte Lahir 1 Eks
5. Fotocopy Kartu Keluarga 1 Eks
6. Fotocopy QQ Bank Mandiri (Jika SPP Autodebit) 1 Eks
7. Surat Keterangan dari Kepala SMP :
a. Menyatakan lulus (Asli, 1 Eks)
b. Legalisir Ijazah dan SKHUN (Rangkap 3)
C. Untuk pakaian seragam dapat langsung ke penjahit :
“ANGGI TAILOR”
Jln. Pemda Belakang Mesjid Raya Al Muttaqin
No. HP : 0813 7116 0964
Tanggal : 7 – 14 April 2020 (pagi s/d malam hari)
Biaya : Rp. 1.740.000; (Menyesuaikan dengan jenis kelamin dan agama)
Mengetahui Panitia PPDB Pelalawan, 06 April 2020
Kepala Sekolah Ketua Sekretaris
(Yusli, S.Pd) (T. Akmaruddin, S.Pd) (Julita Marita Panjaitan)